Postingan

Jenis ternak itik unggulan

Gambar
PETERNAKAN ITIK PEDAGING Jenis-Jenis Itik Pedaging - Itik pedaging merupakan itik yang dipelihara atau diternak secara khusus untuk menghasilkan daging. Hal ini tidak terlepas dari kemampuannya untuk memproduksi daging yang tinggi. Daging itik juga merupakan salah satu komuditi unggulan karena didalam daging itik mengandung berbagai zat dan gizi yang cukup tinggi serta daging itik memiliki citra rasa yang unik. Jenis Itik pedaging menampakkan ciri fisik dan karakteristik yang berbeda dari jenis itik petelur . Jenis itik ada yang lokal maupun itik impor yang mempunyai kualitas yang baik maupun persilangan antara itik lokal dan itik impor. Itik lokal pada umumnya memiliki produktivitas telur maupun daging yang lebih rendah. Namun tidak semua jenis itik lokal memiliki kualitas yang rendah. Ada beberapa diantaranya memiliki kualitas dan kelebihan sehingga disilangkan dengan jenis itik impor agar nantinya menghasilkan itik unggulan. Adapun ciri-ciri itik pedaging unggul adalah seperti...

Beternak bebek, penyakit yang sering menjangkiti ternak bebek

Gambar
PETERNAKAN BEBEK Klasifikasi Dan Morfologi - Bebek atau Itik adalah nama umum untuk beberapa spesies burung dalam keluarga Anatidae. Bebek umumnya berukuran lebih kecil dibandingkan kerabatnya, angsa, Bebek atau itik sangat identik dengan kehidupan yang selalu berkelompok serta sebagian bebek Menyukai berada di permukaan air. Sejak dari zaman dulu bebek telah di pelihara untuk di ambil dagingnya telur dan Juga di ambil bulunya. Bebek yang di pelihara merupakan bebek yang berasal dari bebek liar. Bebek dapat di jumpai di seluruh belahan dunia kecuali di benua Antartika. Selain itu bebek juga dapat di temukan di berbagai habitat. seperti Rawa, sungai, maupun lautan.  Bebek:  nama ilmiah : Anas Platyrnchos. Lama hidup: Itik melewar: 5 – 10 tahun Massa: Itik melewar: 0,72 – 1,6 kg Panjang: Itik melewar: 50 – 65 cm Maksimum produksi telur: Itik melewar: 8 – 13 Rentang sayap: Itik melewar: 81 – 98 cm Klasifikasi Bebek: Kingdom: Animalia Filum: Chordata Famili: Anatidae Kelas: A...

Beternak babi dan bahaya konsumsi babi

Gambar
PETERNAKAN BABI Usaha peternakan babi Beternak Babi - Ternak babi merupakan ternak monogastrik dan bersifat prolific, Hewan yang satu ini mempunyai tingkat pertumbuhan tubuh yang sangat cepat dan pada umumnya dalam umur enam bulan ternak babi sudah dapat di jual atau dipasarkan. Selain itu babi juga termasuk salah satu hewan ternak penghasil daging yang sangat bagus dan perkembangan tubuh nya sangat luar biasa dan ternak babi mempunyai berbagai keunggulan atau kelebihan bila dibandingkan dengan hewan ternak lain dan selain itu juga ternak babi efisien dalam mengkonversi berbagai sisa-sisa pertanian menjadi daging oleh karenanya ternak babi membutuhkan pakan yang mempunyai protein, meneral, energi, dan vitamin yg tinggi. Masa Hidup Babi Pada umumnya lama hidup babi antara 20 - 25 tahun, dengan lama produksi ekonomis 3 hingga 4 tahun. Di Indonesia sendiri babi sudah cukup lama dibudidayakan atau diternak, akan tetapi pengetahuan mengenai cara beternak babi yang benar dan prod...

Berternak hewan domba dan cara merawatnya

Gambar
PETERNAKAN DOMBA DAN CARA BETERNAK HEWAN DOMBA  Khasiat Daging Domba – Hewan yang satu ini juga memiliki nilai ekonomis yang cukup tinggi sama seperti kambing, seperti yang kita ketahui Domba merupakan hewan yang masih satu keluarga dengan kambing. Domba sama halnya seperti kambing, daging domba banyak dimanfaatkan sebagai salahsatu bahan pangan. Akan tetapi saat ini daging kambing lebih banyak dikonsumsi oleh masyarakat umum dikarenakan harga dan juga minimnya peternak yang menernak domba. Meskipun daging domba dan daging kambing relatif sama, namun kedua daging hewan ini memiliki perbedaan. Keuntungan beternak Domba Manfaat daging domba untuk kesehatan tubuh yang diperoleh dari mengkonsumsi daging domba mungkin tidak semua orang mengetahuinya, tetapi daging domba dianggap memiliki banyak nutrisi. Berikut ini adalah beberapa manfaat dari daging domba , tapi yang perlu diingat bahwa mengkonsumsi daging domba juga tidak boleh terlalu berlebihan karena bisa berdampak buruk bagi kes...

Penyakit yang sering menyerang atau menjangkiti hewan ternak

Gambar
PETERNAKAN JENIS PENYAKIT YANG UMUM MENYERANG TERNAK KERBAU Macam-Macam Penyakit Kerbau - Kita sebagai pemilik ternak maka kita perlu menjaga kesehatan kerbau dari berbagai penyakit, dan juga kita perlu melakukan pemeliharaan dengan benar terutama sekali dalam menjaga kebersihan kandang kerbau, dan pemberian pakan secara teratur, dan selalu menjaga kebiasaan kerbau berkubang dalam lumpur serta kerbau harus dijaga kesehatannya dengan melakukan vaksinasi secara teratur dan tepat.  Beberapa penyakit yang biasa menyerang kerbau peliharaan yaitu sebagai berikut: Penyakit Mastitis,  penyakit jenis ini di sebabkan oleh bakteri Sagalactiae dyglactiae, Sagalactiae uberis, Sagalactiae faecalis. Dan juga oleh bakteri Corynebacteriumpyogenes, M. Tubercolosis, Staphylococcus aureus, E choli, Psedomonas sp, Mycoplasma, dan Baccillus sp. Ciri-ciri ternak kerbau yang terserang penyakit Mastitis, yaitu terjadinya pembengkakan dengan timbul nya warna kemerah - merahan pada ambing, sehingga sus...

Ternak domba pedaging dan jenisnya

Gambar
PETERNAKAN DOMBA PEDAGING Bangsa / Tipe Domba Pedaging  Bangsa / Tipe Domba Pedaging – Domba Dorset merupakan salah satu jenis domba yang berasal dari daratan Inggris dan Jenis domba pedaging ini masuk ke Indonesia yaitu melalui Australia, Ada banyak keuntungan yang kita dapatkan jika beternak domba jenis ini, Keunggulan Domba dorset sendiri yaitu jenis domba yang dapat diternak sebagai domba pedaging atau domba potong, selain itu domba pedaging ini juga diternak atau dipelihara sebagai domba penghasil woll, akan tetapi domba dorset ini kemampuannya dalam memproduksi woll tergolong sedang saja, sehingga domba dorset ini lebih banyak di budidayakan sebagai usaha ternak domba pedaging / domba potong . Di negara asalnya yaitu Inggris, domba dorset ini dapat memiliki bobot tubuh antara 100 - 125 kg untuk domba dorset jantan sedangkan untuk domba dorset betina dapat mencapat bobot tubuh 70 kg - 90 kg.  Pada umumnya domba Dorset ini baik jantan maupun yang betina semuanya mem...